F Daging Kuah Karamel - galihghungs blog

Daging Kuah Karamel

Bahan :
- Daging sapi 250 gram, potong melawan urat -
- Garam 1 sdt -
- Merica bubuk 1 sdt -
- Minyak goreng secukupnya -
- Gula pasir 1/2 sdm -
- Air 50 ml -
- Bawang putih 3 siung, memarkan -
- Tauco 1 sdm, haluskan -
Kaldu :
- Air 400 ml -
- Pekak 1 buah -
- Kayu manis 1,5 cm -
- Merica bubuk 1 sdt -
- Garam 1 sdt -
- Kecap asin 1 sdt -


Cara membuat :
1. Kaldu : Rebus air bersama bumbu lainnya hingga bumbu meresao dan kaldu mendidih.
2. Lumuri daging dengan garam dan merica, biarkan selama 30 menit, hingga bumbu meresap.
3. Panaskan minyak, goreng daging hingga kecoklatan, angkat, tiriskan.
4. Masak gula dan 1/2 bagian air hingga gula larut dan menjdai karamel, masukkan sisa air hingga karamel mncair lagi.
5. Masukkan bawang putih dan tauco, masak hingga harum.
6. Masukkan daging dan kaldu, masak di atas api kecil hingga kuah mengental dan daging lunak, angkat.
7. Sajikan.


Untuk 2 porsi
Koki - Edisi 0020 - 11 juni 2004

CONVERSATION

0 comments:

Posting Komentar